Suasana hari raya Idul Fitri masih terasa saat BPTU Sembawa mengadakan
kegiatan Halal Bihalal yang dilaksanakan pada hari Senin tanggal 12
September 2011. Kegiatan dimulai Pukul 10.30 bertempat di Aula BPTU.
Dalam kesempatan tersebut Kepala Balai menyampaikan dalam sambutanya
berharap agar Balai ini bisa berperan lebih baik untuk Banyuasin
Kususnya dan secara nasional pada umumnya, Beliau juga sempat
menyinggung permasalahan lahan yang digarap warga semestinya dapat
diselsaikan dengan sebaik baiknya.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Pembukaan Padang Penggembalaan(Lelang Ulang)
Informasi Lelang Kode Lelang 2903212 Nama Lelang Pembukaan Padang Penggembalaan (Lelang Ulang) Alasan Pembatalan tidak...
-
Firmansyah Budiyanto BPTU Sembawa Sumsel Anda mungkin pernah mendengar Kolin, apalagi jika Anda penikmat siaran televisi. Seri...
-
Jakarta – Untuk meminimalisir resiko masuk dan tersebarnya Organisme Pengganggu Tumbuhan Karantina (OPTK) eksotik yang kian meningkat sei...
-
Salah satu upaya penjagaan kesehatan ternak adalah dengan melakukan rutinitas. Petugas kandang sapi BPTU Sembawa tampak asyik membersihk...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
SILAHKAN KOMENTAR